Cari berita aktual di sini
23 Nov 2024

Gerindra, PPP, PSI, dan Gelora setia mengusung BBF DJ

"Sehingga, Gelora memantapkan pilihannya untuk mengusung pasangan BBF - DJ"
by
1 min read
๐Ÿ“ท Pimpinan partai politik yang mengusung Bambang dan Syirajuddin hadir di KPU Dompu saat bakal pasangan calon mereka mendaftar di KPUD. (uy).

Empat partai politik yakni Gerindra, PPP, PSI, dan Gelora menjadi kendaraan politik Bambang Firdaus (BBF) dan Syirajuddin (DJ), untuk mendaftarkan diri ke KPUD sebagai pasangan calon kepala daerah Dompu.

BBF dan DJ melakukan pendaftaran pada hari Kamis (29/8) diantar oleh empat pimpinan partai dimaksud.

Seperri diketahui, dari awal sampai waktu pendaftaran, keempat partai itu sudah menyatakan komitmen dukungan terhadap BBF – DJ sebagai bakal calon Bupati dan Wakil Bupati Dompu.

Disela-sela proses pendaftaran BBF – DJ di KPUD Dompu, ketua partai Gelora Dompu, Haerul mengatakan, bahwa komunikasi sejak pertama penjajakan sampai pendaftaran hari ini terbangun dengan sangat baik.

“Sehingga, Gelora memantapkan pilihannya untuk mengusung pasangan BBF – DJ,” kata Haerul.

Baca Juga  Deklarasi Edy Rahmayadi Cagubsu Dihadiri Ribuan Relawan

Bukan saja dalam konteks mendukung, tetapi Gelora memberikan keputusan pengusungan dengan mengeluarkan surat B1.KWK, sebagaimana keputusan mahkamah konstitusi terbaru yang mengatur syarat pencalonan oleh parpol.

 

 

 

 

 

Latest from Blog

Don't Miss

Bawaslu proses pejabat eselon II Pemkab Dompu

Diduga langgar netralitas dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada), seorang pejabat eselon II

AKJ-Syah dan BBF-DJ Memenuhi Syarat Ikut Pilkada Dompu 2024

Komisi Pemilihan Umum, Kabupaten Dompu, Nusa Tenggara Barat, menetapkan dua pasangan calon