Cari berita aktual di sini
24 Nov 2024

korupsi

📷 Penyidik Kejari Dompu menyita dokumen terkait pembangunan PKM Dompu Kota. (Jn).
8 bulan ago

Penyidik sita dokumen usai geledah Dikes dan BPKAD kasus Puskesmas Kota

Usai menggeledah dua ruangan pada kantor dinas kesehatan (Dikes), penyidik Kejari Dompu melanjutkan di kantor badan pengelolaan keuangan dan aset daerah (BPKAD), Kabupaten Dompu, Nusa Tenggara Barat, Jum’at (15/3) siang. Penggledahan dipimpin
? Dr. Marlambson Carel Williams. (my).
9 bulan ago

Kajari Carel tegaskan semua laporan korupsi dituntaskan

Banyak laporan dugaan korupsi yang masuk di Kejaksaan Negeri Dompu, Nusa Tenggara Barat. Mulai dari kasus dana desa, pengadaan barang dan jasa, serta dugaan korupsi lainnya yang terjadi di Dompu. Lambannya penanganan
📷 Joni Eko Waluyo, S.H. (my).
6 bulan ago

Fantastis! penyalahgunaan dana Perusda capai 3 miliar lebih

Total indikasi penyalahgunaan keuangan Perusda Kapoda Rawi, Kabupaten Dompu, Nusa Tenggara Barat, periode 01 Juni 2007 sampai dengan 30 Juni 2023 sebesar Rp3.241.720.904 dari belanja yang tidak dapat dipertanggungjawabkan. Indikasi dimaksud berdasarkan
📷 Tersangka (pakai rompi) sedang digiring oleh staf kejaksaan menaiki mobil tahanan untuk dibawa ke Lapas Dompu. (Joni).

Korupsi Puskesmas Dompu Kota, jaksa tahan kontraktor

Penyidik Kejaksaan Negeri Dompu, Nusa Tenggara Barat, menahan YN, kontraktor (pelaksana) pembangunan Puskesmas Dompu Kota, Kamis (14/11) sore. Kepala Seksi Intelijen Kejari Dompu, Joni Eko Waluyo mengatakan, penahanan tersangka dilaksanakan oleh Kepala
1 minggu ago
📷 Sidang dugaan korupsi belanja barang dan jasa dinas Perhubungan, Kabupaten Dompu di PN Kelas IA Mataram. (Rri.co.id).

Kepala Perhubungan Dompu dituntut satu windu

Penuntut umum, Kejaksaan Negeri Dompu, Nusa Tenggara Barat, menuntut Kepala Dinas Perhubungan, Kabupaten Dompu tahun 2017 sampai 2020 inisial SY 8 tahun pidana penjara dan denda sebesar Rp350.000.000, dalam perkara dugaan korupsi
1 bulan ago
📷 Presiden Prabowo Subianto memberikan pidato usai dilantik oleh MPR hari ini. (Detik.com).

Pidato Prabowo Cukup OK, Kita Tunggu Penjabarannya

Oleh: Asyari Usman*     Sekali lagi, selamat kepada Presiden Prabowo Subianto. Pidato pelantikan beliau sangat meyakinkan. Pidato ini adalah manifesto politik Prabowo. Menarik sekali isinya. Dia mengajak seluruh elemen masyarakat untuk
1 bulan ago
📷 Tersangka digiring penyidik dan penuntut umum menaiki mobil tahanan Kejari Dompu untuk dibawa ke Lapas Kelas III Mataram. (Dn).

Tersandung kasus korupsi, jaksa tahan mantan Kepsek SMA Ar Rahim

Penuntut Kejaksaan Negeri Dompu, Nusa Tenggara Barat, menahan mantan kepala sekolah SMA Ar Rahim, inisial ST, dalam kasus dugaan korupsi tahun 2028. Penahanan dilakukan setelah penyerahan tersangka berikut barang bukti (Tahap II)
2 bulan ago
📷 Ilustrasi. (Ist).

Mengisi Atau Menguras Kemerdekaan?

Oleh: Asyari Usman*     Dulu, semboyan “mengisi kemerdekaan” cukup viral di kalangan para pejabat negara. Di mana-mana orang berorasi tentang upaya untuk mengisi kemerdekaan. Karena kemerdekaan itu masih kosong dari pikiran
3 bulan ago
📷 Burhanuddin, S.H. (my).

Apa kabar perkara korupsi pasca penggeledahan Kejari Dompu?

Beberapa perkara dugaan korupsi yang pernah dilakukan penggeledahan oleh Kejaksaan Negeri Dompu, Nusa Tenggara Barat, seperti hilang ditelan masa. Tidak ada kabar perkembangan penanganan sampai sekarang. Kepala Seksi Intelijen Kejari Dompu, Joni
4 bulan ago
📷 Penampakan pekerjaan rehabilitasi jaringan irigasi daerah irigasi Kwangko tahun anggaran 2022 yang menelan anggaran sekitar Rp3,4 miliar. (Am).

Menunggu hasil kerugian negara

Dua proyek irigasi yang diusut Kejaksaan Negeri Dompu, Nusa Tenggara Barat, pada dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) kini dalam tahapan perhitungan kerugian keuangan negara (PKKN) oleh lembaga audit. Kejaksaan Negeri
6 bulan ago
📷 Bangunan PKM Dompu Kota yang menelan anggaran 7 miliar lebih kini dalam perkara dugaan korupsi. (Rri.co.id).

Kerugian kasus Puskesmas Dompu Kota mulai dihitung

Dompu [EDITOR I News] – Tim penghitungan kerugian negara (PKN) dari Inspektorat Provinsi NTB sudah mulai turun di Dompu dalam beberapa hari ini. Kehadiran mereka untuk klarifikasi kepada para pihak guna kepentingan
1 tahun ago